Skip to main content
Pencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat

BNNK Balikpapan  – adan Narkotika Nasional Kota Balikpapan bersama Forum Duta Anti Narkoba melaksanakan kegiatan seleksi awal pemilihan duta anti narkoba Tahun 2019

Dibaca: 1 Oleh 05 Agu 2019April 29th, 2024Tidak ada komentar
BNNK Balikpapan  - adan Narkotika Nasional Kota Balikpapan bersama Forum Duta Anti Narkoba melaksanakan kegiatan seleksi awal pemilihan duta anti narkoba Tahun 2019
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Balikpapan –  Badan Narkotika Nasional Kota Balikpapan bersama Forum Duta Anti Narkoba melaksanakan kegiatan seleksi awal pemilihan duta anti narkoba Tahun 2019. Peserta, berasal dari kalangan siswa SMA sederajat. Kegiatan ini  dilaksanakan  Minggu 4 agustus 2019 di  Aula Kantor Dishub Balikpapan.

BNNK Balikpapan  - adan Narkotika Nasional Kota Balikpapan bersama Forum Duta Anti Narkoba melaksanakan kegiatan seleksi awal pemilihan duta anti narkoba Tahun 2019

Sementara   itu Kepala BNN Kota Balikpapan Kompol Muhammad Daud SH.MH melalui Kasi P2M Sri Lestari D,SE,MM menyebut, pemilihan duta, adalah bagian dari program BNN dalam langkah preventif terhadap peredaran narkotika di kalangan remaja dan pemuda.

Nantinya  Saat terpilih, mereka, para duta anti narkoba ini yang menjadi garis depan dalam menekankan bahayanya dampak penggunaan narkoba,  Karena mereka masih remaja, tentunya keberadaan mereka lebih mudah dan gampang diterima oleh rekan-rekan mereka yang seumuran,”

Untuk Duta Anti Narkoba Kota Balikpapan untuk tahun ini diikuti sekitar 100 peseta Kegiatan dibuka oleh Kasi P2M Sri Lestari D,SE,MM dan dilanjutkan dengan tes tertulis dan wawancara, Adapun keterlibatan Staf BNNK Balikpapan adalah sebagai dewan juri dr. Henny Damayanti (Kasi Rehab) dan Alfin Agung N (Staf P2M).

#BERSINAR
Humas BNNK Balikpapan
Humas BNNP Kaltim

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel